RESEP SAMBAL GORENG TERI


Bahan utama :
  • 170 gr ikan teri, goreng hingga matang
  • 4 buah cabai merah
  • 1 siung bawang putih, iris tipis
  • 5 butir bawang merah, iris tipis
  • 1 sendok teh gula pasir
  • 1/4 sendok teh merica bubuk
  • 1 sendok teh kecap ikan
  • Garam secukupnya
  • 2 sendok makan minyak kanola
Cara membuat sambal goreng :
  1. Panaskan minyak kanola, lalu tumis bawang merah, bawang putih dan cabai merah, tumis hingga harum dan matang
  2. tambahkan dengan gula pasir, merica bubuk dan kecap ikan, aduk hingga rata. tambahkan dengan teri yang telah di goreng, lalu kecilkan api dan aduk hingga bumbu rata.
  3. Setelah rata, cicipi rasanya, bila ada yang kurang, tambahkan dengan garam atau gula agar lebih gurih, segera angkat dan sambal goreng teri siap untuk di sajikan.
luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com

0 komentar:

Post a Comment